Berita Media Globalberita terkiniDaerahLampungTanggamus

Langkah Cepat Penjabat Bupati Tanggamus Tangani Bencana Tanah Longsor

Laporan : Suryadi

Tanggamus,(Suaratrans.com) Penjabat Bupati Tanggamus Ir. Mulyadi Irsan, MT., langkah cepat pasca bencana Tanah Longsor di Pekon Datarajan Kecamatan Ulu Belu, Rabu(29 Mei 2024).

Pj. Bupati Mulyadi Irsan, melakukan langkah cepat pasca bencana Tanah Longsor di Pekon Datarajan

Kecamatan Ulu Belu akibat Cuaca ekstrim dimana hujan terus menerus di Tanggamus.

Baca Juga:  Peduli Bencana, Plt. Bupati Lamsel Serahkan Bantuan Bagi Warga

 

Di mana sore ini akses jalan sudah terbuka di 13 titik bencana longsor, akses kendaraan kecil saat ini sudah bisa di lalui, karena ada beberapa spot badan jalan yg tergerus longsor, secara bertahap akan kembali normal karena sedang dalam perbaikan Binamarga Provinsi Lampung.

 

Alat berat yang di kerahkan sebanyak 7 unit untuk mempercepat perbaikan jalan pasca bencana Tanah Longsor, salah satunya Eskapator dan Buldozer

Baca Juga:  Kepala Pekon Kalimiring di Duga Manipulasi Anggaran Dana Desa (ADD)

 

Semua pemangku kepentingan ikut terlibat dalam upaya ini, termasuk Pemerintah Kabupaten Tanggamus, Forkopimda, Binamarga Provinsi Lampung, dan Pertamina Geothermal Energy Ulu Belu.

 

Pemetaan kawasan rawan longsorpun tak luput dari perhatian kami, kami sudah memetakan dan mengantisipasi titik-titik yang rawan longsor.

 

Langkah ini menjadi prioritas dikarena jamaah haji akan berangkat pada tanggal 1 Juni 2024. Ujarnya.(Koko)

Artikel Terkait

Back to top button